Predator Helios 300: Laptop Gaming Mengatasi Panas Dengan "dual fan system"


Tekno News- Acer Predator Helios 300 mengusung beberapa fitur baru dengan menempatkan komponen beperforma tinggi. Perangkat ini memiliki kemampuan mengatasi panas yang optimal dengan dual fan system dan AeroBlade™ 3D Fan yang memberikan 35% proses pendinginan lebih baik daripada gaming laptop di kelasnya.

Selain apa yang membuat Predator Helios 300 ini sangat spesial dari laptop gaming lainnya? Acer menghadirkan kompartemen yang bisa dibuka untuk kemudahan upgrade storage dan memory. Fitur software PredatorSense yang memudahkan kamu untuk mengontrol setiap segala kegiatan gaming dari pusat, seperti clicking tiga jenis mode dalam satu kontrol pusat.

Predator Helios 300 tersedia dengan pilihan panel layar berukuran 15 dan 17 inci dengan OS teranyar Microsof Windows 10, yang ditengai prosesor Intel® Core™ i7-7700HQ (6M Cache, up to 3.80 GHz). Yang menawarkan pengalaman memainkan segala jenis game lebih maksimal dengan efisiensi baterai yang tahan lama. Soal grafis, laptop ini semakin sempurna karena dibenamkan kartu grafis NVIDIA® GeForce® GTX 1060.

Setiap pre-order Predator Helios 300 kali ini, pengguna bisa mendapatkan bonus berupa free backpack Predator dan gaming headset Predator senilai 3 juta rupiah selama masa pre-order berlangsung, yaitu 5 – 15 September 2017. Notebook gaming ini bisa dipesan secara eksklusif di Bhineka, Blibli, Lazada, PEMMZ, dan JD.ID. Nantinya, bonus tersebut akan dikirimkan langsung bersamaan dengan pembelian produk Predator Helios 300.
Mau tahu lengkap spesifikasi laptop gaming Predator Helios 300 ini? Berikut detailnya:
Operating System Windows 10 Home 64-bit
Prosesor Intel® CoreTM i7-7700HQ processor (6M Cache, up to 3.80 GHz)
Memory Up to 16 GB of DDR4 system memory, upgradable to 32 GB using two soDIMM modules
Graphics NVIDIA® GeForce® GTX 1060 with 6 GB of GDDR5
Storage 128 GB SSD + 1 TB ATAU 256 GB SSD + 1 TB
Dimension

15.6″ : 390 (W) x 266 (D) x 26.75 (H) mm

17.3″ : 432.32 (W) x 289.91 (D) x 29 (H) mm

Weight 2.7 kg (15.6inch) / 3 kg (17.3inch)
Resolution 1920 x 1080 px
Cooling Aeroblade™ 3D Fan
Camera HD webcam supporting high dynamic range imaging (HDR)
Wireless 2×2 802.11 ac
Audio
  • Optimized Dolby® Audio Premium sound enhancement
  • Acer TrueHarmony technology for lower distortion, wider frequency range, headphone-like audio and powerful sound
  • Two built-in digital microphone
  • Compatible with Cortana with Voice
  • Certified for Skype for Business
  • Two built-in stereo speakers

0 Response to "Predator Helios 300: Laptop Gaming Mengatasi Panas Dengan "dual fan system""

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel